Lompat ke isi utama

Berita

Jelang Tahapan Pemilu, Bawaslu Kota Bima Perkuat SDM Pengawasan

Jelang Tahapan Pemilu, Bawaslu Kota Bima Perkuat SDM Pengawasan
\nKetua Bawaslu Kota Bima Muhaemin, Koordinator Divisi Pengawasan, Hubungan masyarakat dan Hubungan lembaga (PHL) Idhar, S. Sos, dan Koordinator Sekretariat Subhan ST beserta staf saat Rapat Fasilitasi dan Pembinaan Aparatur Pengawas Pemilu di ruang rapa Bawaslu Kota Bima\n\n\n\n

Kota Bima, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Bima menggelar Rapat Fasilitasi dan Pembinaan Aparatur Pengawas Pemilu, Selasa (7/2022). Kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Rapat Bawaslu Kota Bima.

\n\n\n\n

Agenda ini dihadiri oleh dan Jajaran Staf Bawaslu Kota Bima.

\n\n\n\n

Kordiv PHL Idhar, S. Sos mengatakan, rapat ini membahas terkait tahapan pemilu tentang pendaftaran partai politik (Parpol), selain itu, untuk memperkuat SDM Pengawas Bawaslu Kota Bima.

\n\n\n\n\n\n\n\n

“Jadi, nanti jika sudah memasuki tahapan pendaftaran, dalam melaksanakan pengawasan jajaran Staf Bawaslu sudah memahami regulasinnya, ” jelas Idhar.
Lebih lanjut, Idhar menjelaskan, pada hari ini kita akan mengisi form pendaftaran partai politik yang terdiri dari tiga indikantor, pertama, parpol peserta tahun 2019 Non PT Nasional, kedua, partai porpol peserta Pemilu tahun 2019 yang tidak memenuhi syarat (TMS), ketiga, parpol baru tahun 2024.

\n\n\n\n

“Form ini harus kita isi bersama-sama untuk dikirim hari ini”, pintanya

\n\n\n\n

Sambung Subhan, sesungguhnya kegiatan ini digelar untuk penguatan internal kelembagaan penyelenggara Pemilu, selain itu untuk memperkuat SDM Pengawas Bawaslu dalam menghadapi Tahapan Pemilu 20224.

\n\n\n\n

“Kami ingin memperkuat SDM penyelenggara pemilu dalam menghadapi tahapan pemilu,” katanya

\n\n\n\n

Lebih lanjut, Subhan mengatakan setiap menjalankan tugas, harus berdasarkan dengan regulasi yang ada dan diatur oleh Undang-Undang (UU).
“Mari kita bekerja berdasarkan regulasi dan aturan, ”, tutupnya (Humas bawaslu Kota Bima)

\n\n\n\n\n\n\n\n


\n"